Hariansyah sudah Ditangkap, Bravo, Pak Polisi
Rabu, 06 Oktober 2021 – 23:35 WIB
Dia menjelaskan pengungkapan kasus narkotika dan penangkapan bandar sekaligus pengedar narkoba ini merupakan bentuk upaya proteksi yang dilakukan BNN melalui kegiatan Interdiksi.
Baca Juga: Divonis Mati, 4 Terdakwa Penyelundup Narkoba Pikir-Pikir Soal Banding
“Hal ini guna melindungi masyarakat dari ancaman bahaya narkoba dan sebagai upaya pencegahan beredarnya barang haram tersebur di tengah masyarakat,” tutupnya. (palpos.id)