Hariyanto Boejl Gelar Konser untuk Merawat Indonesia
Senin, 10 Desember 2018 – 00:33 WIB
Menurut dia, yang terpenting adalah masyarakat Indonesia memiliki jalinan sejarah dan dinamika interaksi antarbudaya sejak dulu, dilihat dari segi sosial budaya.
“Interaksi antarbudaya ini tak hanya melalui antarsuku bangsa, melainkan juga antarperadaban yang ada di dunia. Semua ini harus dijaga dan dirawat oleh kita,” tutur Tatan. (jos/jpnn)