Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Hasil Survei: Demokrat, PKS dan PSI Makin Populer di Kalangan Milenial

Selasa, 15 Juni 2021 – 14:19 WIB
Hasil Survei: Demokrat, PKS dan PSI Makin Populer di Kalangan Milenial - JPNN.COM
Elektabilitas partai politik di kalangan milenial dan gen Z berdasarkan survei yang dilakukan CPCS. Foto: dok CPCS

“Kebijakan pemerintah yang didukung koalisi PDIP, Gerindra, dan Golkar mendapat resistensi dari generasi muda, terbukti dari gelombang demonstrasi yang marak pada 2019 dan 2020 lalu,” pungkas Okta. Untuk itu parpol-parpol pemerintah harus bekerja ekstra-keras untuk merangkul pemilih muda jika ingin tetap menjaga suara pada Pemilu 2024 mendatang.

Survei CPCS dilakukan pada 1-10 Juni 2021 terhadap 1.200 responden dengan rentang usia 16-39 tahun yang dipilih secara acak dari daftar responden survei-survei sebelumnya. Margin of error survei sebesar ±2,9 persen dan pada tingkat kepercayaan 95 persen. (dil/jpnn)

Hasil Survei CPCS menunjukkan tren positif bagi Partai Demokrat, PSI dan PKS di kalangan pemilih milenial dan Gen Z

Redaktur & Reporter : Adil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close