Hendropriyono Komentar Soal Buku Wirang Birawa, Begini Katanya
Minggu, 14 Januari 2024 – 08:59 WIB

Wirang Birawa dan mantan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Jenderal TNI (Purn) AM Hendropriyono. Foto: Instagram @wirangbirawa
"Dan itu, selain bawaan, ialah sesuatu yang bisa dipelajari. Oleh karena itu, kita lihat betapa banyak orang tertarik," ucapnya.
Sekadar informasi, Wirang Birawa meluncurkan buku Master Firasat pada September 2023, lalu.
Dalam bukunya, Wirang berupaya mematahkan anggapan orang tentang dirinya peramal.
Buku ini mengupas rahasia yang tersembunyi tentang bagaimana cara membaca sifat dan karakter manusia. (mcr31/jpnn)