Hubungan Memanas, Turki Sebut Jerman Bermuka Dua
Senin, 20 Maret 2017 – 12:25 WIB
’’Itu adalah usaha untuk menghapus semua informasi yang kami berikan kepada mereka terkait dengan FETO. Ini adalah tanda dukungan mereka terhadap FETO,’’ tegas Kalin. Menurut Kalin, Jerman akan menggunakan FETO sebagai senjata untuk melawan mereka. (reuters/bbc/sha/c15/owi/jpnn)