Ibarat Pilar Rumah, Pancasila Jadi Penopang Indonesia
Sabtu, 22 April 2017 – 15:30 WIB
Karena itu, Dasco berharap masyarakat memahami arti yang terkandung dalam Pancasila.
Dasco juga mengimbau masyarakat mengaplikasikan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.
"Masyarakat yang sudah paham Pancasila jangan cuma disimpan. Terapkanlah dalam kehidupan sehari-hari," pungkasnya. (jos/jpnn)