Ibu Pengidap HIV Boleh Menyusui
Senin, 09 Agustus 2010 – 02:20 WIB
Utami menerangkan, anak yang mengkonsumsi ASI dari ibu yang mengidap HIV akan mendapatkan kekebalan tubuh lebih kuat dibanding mereka mengkonsumsi susu formula. Sehingga dalam masa pertumbuhan anak tidak rentan terhadap penyakit penyertanya. "Pengidap HIV juga rawan akan penyakit tuberculosis (TB). Anak-anakpun harus terhindar dari TB anak," tambahnya. (nuq)