Ikat Anjing di Rel Kereta, jadi Wanted Seharga Rp 45 Juta
Kamis, 16 Agustus 2012 – 21:01 WIB
Anjing tersebut tidak memiliki microchip atau informasi identitas di kalungnya yang berwarna pink. DeSouza menambahkan, hewan tersebut pada akhir minggu ini akan segera masuk dalam daftar adopsi setelah tidak ada pemilik yang mengklaimnya.
“Kami telah mendapat banyak telepon dari orang-orang yang menyatakan ingin mengadopsi anjing tersebut. Namun kami akan sangat selektif menerima tawaran mereka karena kami benar-benar ingin anjing tersebut mendapatkan rumah yang layak,” imbuh DeSouza.(abcnews/ara/jpnn)