Indahnya Persahabatan, Maskapai Uni Emirat Arab Segera Buka Penerbangan ke Israel
Indahnya Persahabatan, Maskapai Uni Emirat Arab Segera Membuka Penerbangan ke IsraelSelasa, 17 November 2020 – 05:15 WIB
Sementara itu, operator bandara Dubai mengatakan El Al, Israir, dan Arkia pada Desember akan memulai penerbangan komersial yang melayani rute Tel Aviv-Dubai.
Etihad, flydubai dan maskapai Israel El Al dalam beberapa bulan terakhir ini telah mengoperasikan layanan penerbangan antara UAE dan Israel untuk pesawat sewaan. (ant/dil/jpnn)