Indonesia Berusaha Bertahan di Tengah Perang Kurs
Jumat, 19 November 2010 – 04:14 WIB
JAKARTA — Pertemuan negara-negara yang berpengaruh secara ekonomi (G-20) di Korea Selatan beberapa waktu lalu tidak menghasilkan keputusan signifikan perihal perang mata uang (currency wars) yang terjadi saat ini. Justru pembahasan tersebut akan dilanjutkan pada tahun 2011. Karena tidak ada solusi konkrit dari pertemuan G-20 menyangkut currency wars yang sudah berdampak secara global, Indonesia pun memilih menjadi ‘’pemain bertahan’’. Menteri koordinator bidang perekonomian Hatta Rajasa, mengatakan pemerintah Indonesia hanya melakukan beberapa catatan penting saja bagi menjaga perekonomian dalam negeri. Minimal, hingga sampai berlangsungnya pertemuan berikutnya untuk membahas currency wars tersebut.
"Konsepnya kita tetap harus kuat dan seimbang untuk pertumbuhan ekonomi kita. Tidak boleh terjadi ketimpangan dan harus tetap memperhatikan isu-isu terkait dengan lingkungan. Semua inikan (currency wars) karena terjadi ketidakseimbangan. Kita berupaya agar ketidakseimbangan ini tidak terjadi,’’ kata Hatta pada wartawan di Jakarta, Kamis (18/11).
Sebelumnya, hasil pertemuan G-20 khusus membahas currency wars hanya menghasilkan keputusan yang kaku. China disebut sangat percaya diri menghadapi tekanan dari berbagai pihak perihal currency wars ini.
JAKARTA — Pertemuan negara-negara yang berpengaruh secara ekonomi (G-20) di Korea Selatan beberapa waktu lalu tidak menghasilkan keputusan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pramono Anung Janji Buat Program Tarif Transportasi Maksimal Rp 30 Ribu
-
Sidang Kasus Guru Supriyani: Korban dan Saksi Berbeda Keterangan
-
Menteri Fadli Zon Berupaya Memulangkan Benda Budaya Asli Indonesia dari Luar Negeri
-
Pramono Anung Berjanji Buatkan Jalur Sepeda di Bandara Soetta
-
Bintaro Design District 2024 Hadir Kembali Bawa Tema Analog Reality
BERITA LAINNYA
- Makro
Ini Tip Agar Terhindar dari Penipuan Mengatasnamakan Bea Cukai, Tolong Dipahami!
Jumat, 01 November 2024 – 16:51 WIB - Bisnis
Flip Checkout Hadir untuk Memudahkan Bisnis Terima Pembayaran Online
Jumat, 01 November 2024 – 16:40 WIB - Bisnis
Perkuat Layanan Publik, Peruri dan BSrE-BSSN Fokus pada Teknologi Big Data dan AI
Jumat, 01 November 2024 – 15:56 WIB - Produk
Digimap Buka Gerai Apple Premium di Jakarta, Ada Penawaran Khusus
Jumat, 01 November 2024 – 15:13 WIB
BERITA TERPOPULER
- Liga Indonesia
Gila! Semen Padang Menargetkan Menang dari Persib Bandung
Jumat, 01 November 2024 – 13:02 WIB - Moto GP
MotoGP Malaysia 2024: Siasat Pecco Bagnaia Menunda Jorge Martin Juara Dunia
Jumat, 01 November 2024 – 12:58 WIB - Moto GP
Practice MotoGP Malaysia: Martin Jatuh, Marquez Nyaris Masuk Neraka
Jumat, 01 November 2024 – 15:26 WIB - Jatim Terkini
Lagi, Pengemudi Mobil Diduga Mabuk Kecelakaan di Depan Taman Apasari Surabaya
Jumat, 01 November 2024 – 14:04 WIB - Kriminal
Peran Pegawai Kementerian Komdigi di Kasus Judi Online, Sontoloyo
Jumat, 01 November 2024 – 13:07 WIB