Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Indonesia Butuh Akademi Khusus untuk Mempelajari Bidang Logistik

Senin, 15 Juli 2024 – 00:12 WIB
Indonesia Butuh Akademi Khusus untuk Mempelajari Bidang Logistik - JPNN.COM
Welly Swandana, Chief Operating Officer Nusa Prima Logistik (NPL), Agung Cahyadi Kusumo, Group Chief Operating Officer FKS Group, dan Plt Direktur Kemitraan dan Penyelarasan DUDI, Uuf Bradjawidagda. Foto: Natalia Laurens/JPNN

“Kami menyambut baik semua kolaborasi, kami sangat berterima kasih atas kesempatan yang diberikan. Salah satu pilar dari pengembang ESG kami adalah pemberdayaan masyarakat. Jadi kami selalu melihat talenta-talenta yang ada di Indonesia.  Dunia vokasi dan pendidikan akan sangat selaras dengan dunia industri, bisnis, dunia kerja yang kita. Cari. Kami juga ingin berkontribusi. Akan banyak sekali yang bisa dikerjakan bersama mulai dari kurikulum yang diselaraskan, tenaga-tenaga kerja, riset dan teknologi, riset dan penelitian,” ujar Agung.

Dia menambahkan FKS group membutuhkan SDM pekerja yang ahli di bidangnya agar bisa membawa nama perusahaan itu ke kancah internasional. (flo/jpnn)

FKS group telah menjalin kerja sama dengan Kemendikbudristek melalui program Link and Match antara satuan pendidikan vokasi serta Dunia Usaha dan Dunia Industri

Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA