Indonesia dan Jerman Perkuat Kerja Sama Pelatihan Vokasi
Selasa, 14 Agustus 2018 – 18:03 WIB
Jerman dinilai telah berhasil dalam membangun sistem pelatihan vokasi di negaranya melalui skema investasi SDM.
Dia menjelaskan, kerja sama ini bukan hanya untuk balai latihan kerja (BLK), tapi untuk membantu lembaga atau siapa saja yang memerlukan peningkatan keterampilan.
“Nanti BLK kita akan berperan sebagai tempat pelatihan,” kata Hanif.
Saat ini, tutur Hanif, yang harus dipikirkan adalah membangun ekosistemnya dan menyediakan lebih banyak dukungan yang lebih kuat terhadap BLK dalam mengembangkan program pelatihan vokasi. (jpnn)