Hal ini diperparah dengan lulusan doktor dari luar negeri lebih memilih mengabdi di luar negeri. ’’Institusi seperti BPPT dan IPTN kehilangan sumber daya manusia yang andal. Eksodus ini terjadi karena faktor remunerasi serta lebih mudah mengembangkan intelektualitas dan keilmuan yang didapat di luar daripada di dalam negeri,’’ urainya. (cdl)
JAKARTA – Indonesia terancam kekurangan banyak insinyur pada masa depan. Sebab, lulusan fakultas teknik setiap tahunnya sedikit. Bahkan, beberapa