Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Indonesian Music Expo 2023 Segera Digelar, Ini Daftar Lengkap Penampil

Jumat, 15 September 2023 – 16:44 WIB
Indonesian Music Expo 2023 Segera Digelar, Ini Daftar Lengkap Penampil - JPNN.COM
Konferensi pers menjelang Indonesian Music Expo (IMEX) 2023 akan digelar di Museum Puri Lukisan Ubud, Bali pada 21 hingga 24 September 2023. Foto: Dok. IMEX

Akibatnya, pertumbuhan budaya musik begitu beragam di negeri ini.

Sementara itu, sejak 3 dasawarsa yang lalu pasar global mulai mengenal apa yang mereka istilahkan 'world music', yaitu jenis musik etnis tradisional atau baru yang berasal dari semua benua seperti halnya gamelan atau keroncong di Indonesia.

Setelah mengalami perkembangan yang pesat, dalam waktu 3 dekade pasar genre 'world music' mencapai 10 persen dari peredaran uang di pasar musik dunia dengan jumlah sebesar kurang-lebih 6,5 milyar dolar.

Atas dasar kekayaan budaya musik Indonesia yang begitu besar, 4 tahun yang lalu Direktorat Perfilman, Musik dan Media Baru, Direktorat Jenderal Kebudayaan RI menggelar Indonesian Music Expo. 

Indonesian Music Expo 2023 Segera Digelar, Ini Daftar Lengkap Penampil

(ded/jpnn)

Indonesian Music Expo (IMEX) 2023 akan digelar di Museum Puri Lukisan Ubud, Bali pada 21 hingga 24 September 2023.

Redaktur & Reporter : Dedi Yondra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close