Indra Sjafrie Panggil 68 Pemain Racik Timnas U-19
Rabu, 08 Mei 2013 – 17:35 WIB
JAKARTA - Pelatih Timnas U-19, Indra Sjafrie langsung tancap gas untuk menyiapkan timnya menghadapi Piala AFF U-19 di Surabaya September mendatang. Indra akan memanggil 55 hingga 68 pemain untuk mengikuti seleksi yang rencananya akan digelar 20 Mei mendatang. ‪‪Pelatih yang mengantarkan Indonesia dua kali menjuarai HKFA Cup itu sebenarnya sudah punya gambaran tentang pemain yang akan masuk Timnas U-19. Namun agar lebih objektif, Indra akan tetap memanggil nama baru untuk diseleksi.‬‬
"Semua harus melalui seleksi lagi. Akan ada beberapa tes baik fisik maupun psikotes," ujar Indra Sjafri di Kantor PSSI, Rabu (8/5).
Dari 55-68 pemain yang dipanggil, Indra Sjafri hanya akan memakai jasa 24 orang. Ke-24 pemain itu sebelumnya akan dibawa dalam laga ujicoba ‪Norway Cup ada juga Borneo Cup, yang digelar Juli 2013.‬
JAKARTA - Pelatih Timnas U-19, Indra Sjafrie langsung tancap gas untuk menyiapkan timnya menghadapi Piala AFF U-19 di Surabaya September mendatang.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
BERITA LAINNYA
- Sepak Bola
Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?
Kamis, 28 November 2024 – 14:23 WIB - Sepak Bola
Port FC vs Persib: Asnawi Mangkualam cs Sedang tak Baik-Baik Saja
Kamis, 28 November 2024 – 13:54 WIB - Sepak Bola
ACL Two: Persib Punya Modal Mengalahkan Port FC Malam Ini
Kamis, 28 November 2024 – 13:33 WIB - Sepak Bola
Liverpool jadi Tim Pertama Tembus 16 Besar Liga Champions
Kamis, 28 November 2024 – 10:23 WIB
BERITA TERPOPULER
- Pilkada
Pilgub Papua 2024, Pasangan Mari-Yo Ungguli BTM di Kota Jayapura
Kamis, 28 November 2024 – 09:53 WIB - Pilkada
Hitung Cepat LSI Denny JA: Agustiar-Edy Pratowo Menang Pilgub Kalteng
Kamis, 28 November 2024 – 10:10 WIB - Investasi
Harga Emas Antam Hari Ini 28 November 2024 Naik, Berikut Daftarnya
Kamis, 28 November 2024 – 09:25 WIB - Jogja Terkini
Prakiraan Cuaca Jogja Hari Ini, Kamis 28 November 2024
Kamis, 28 November 2024 – 08:41 WIB - Sepak Bola
ACL 2: Persib Bandung Merajut Asa di Markas Thai Port FC
Kamis, 28 November 2024 – 09:38 WIB