Info Baru dari Kombes Yusri soal Begal Sasar Kolonel TNI AU di Boulevard Bintaro
Selasa, 17 November 2020 – 09:54 WIB
Korban yang berupaya mempertahankan tasnya kehilangan keseimbangan sehingga terjatuh. Akibat membentur aspal jalan, Ridwan pingsan.
Adapun barang milik korban yang dibawa pelaku ialah sebuah tas berisi handphone, SIM dan sejumlah uang.(mcr3/jpnn)