Ingat! Tetap Utamakan Pola Makan Sehat Saat Berbuka Puasa
Sabtu, 18 Mei 2019 – 04:51 WIB
Jatuhkan pilihan pada karbohidrat kompleks untuk mencegah lonjakan gula darah, seperti roti gandum, nasi merah, atau mi gandum. Jenis karbohidrat ini dapat memberikan tubuh energi, seratnya pun baik untuk kesehatan.
4. Tepat memilih protein
Contoh protein yang baik adalah daging ayam tanpa kulit, ikan, telur, dan kacang-kacangan. Perhatikan juga cara makanan tersebut dimasak. Upayakan untuk mengonsumsi makanan yang direbus atau dipanggang, bukan digoreng apalagi deep frying.(RN/ RVS/klikdokter)