Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Ini 8 Rekomendasi Software HRD Terbaik untuk Perusahaan

Senin, 20 September 2021 – 13:41 WIB
Ini 8 Rekomendasi Software HRD Terbaik untuk Perusahaan - JPNN.COM
Ilustrasi sistem software HRD. Foto: dok Talenta

Dalam menjalankan program sistem HRD yang berlaku di perusahaan, Deputy fokus terhadap pengelolaan karyawan yang baik demi terciptanya produktivitas.

Semakin produktif karyawan maka akan mempengaruhi keuntungan perusahaan bukan? Untuk itulah Deputy lebih fokus dalam memberikan kebutuhan karyawan dalam meningkatkan performa dan produktivitas mereka.

Selain itu, Deputy juga memiliki jaminan track record yang baik untuk penggunanya. Hal tersebut tentunya akan memudahkan perusahaan dalam memantau kinerja karyawannya.

Melalui keakuratan data baik dari kehadiran, tunjangan, maupun kebutuhan lainnya pada satu aplikasi.

Dengan adanya keakuratan data yang terekam di dalam software HRD yang ada pada Deputy, akan sangat memudahkan perusahaan dalam memberikan review dan performa karyawannya.

Hal tersebut tentunya akan memberikan dampak yang positif dalam usaha perusahaan menciptakan karyawan yang lebih produktif.

 

6. Gusto

Biasanya sebelum memutuskan untuk menggunakan sistem yang didukung oleh software HRD yang terbaik, perlu dilakukan survei mendalam terhadap produk yang tersedia di pasaran.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close