Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Ini Identitas Wanita di Kotak yang Dititipkan di Musala

Senin, 11 Juni 2018 – 02:28 WIB
Ini Identitas Wanita di Kotak yang Dititipkan di Musala - JPNN.COM
TERUNGKAP: Identitas jasad dalam bok diketahui bernama Linda Waty, warga Kapuas Timur. Foto: Prokal/JPNN

Sebelumnya, warga Pemakuan Laut gempar ketika ada pria misterius menitipkan kotak platik, Minggu (10/6) dini hari Wita.

Awalnya pria misterius itu datang dengan mengendarai sepeda motor.

Dia lantas menitipkan kotak plastik kepada warga yang saat itu sedang iktikaf dan tadarus.

”Orang itu bilang nitip boks sebentar karena mau mengambil handphone. Kalau kesiangan nanti bawa masuk saja boksnya,” ujar warga bernama Darpai menirukan ucapan pria misterius itu.

Warga sempat bertanya kepada pria misterius itu mengenai isi boks.

Si Mister X itu hanya mengatakan bahwa kotak tersebut berisi baju.

Dia lantas pergi dan tidak kembali lagi. Warga lantas memberanikan diri membuka kotak itu.

Alangkah kagetnya warga melihat isi kotak tersebut.

Identitas mayat wanita yang dimasukkan kotak plastik dan dititipkan ke Musala Al-Musyarofah, Pemakuan Laut, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan, terungkap

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News