Ini Kisah Belinda, Satu-satunya Penderita Gangguan Pengelihatan dengan Izin Mengemudi di Australia
Sejak dibelikan sepeda BMX oleh ayahnya sebagai kado ulang tahun ke-5, Belinda O'Connor langsung paham bahwa ketika dewasa, ia ingin mengendarai sepeda motor.
Ayahnya ingin mendorong Belinda untuk menembus batas dan menikmati dunia, meski punya gangguan penglihatan.
Belinda mengalami kondisi langka bernama akromatopsia yang menyebabkan buta warna dan kepekaan berlebih pada cahaya, khususnya yang menyilaukan mata.
"Selama hidup, saya berusaha mendalami apa yang saya bisa dan tidak bisa lakukan, dan mengizinkan diri saya untuk melakukannya," katanya.
Sewaktu kanak-kanak, Belinda belajar berkuda, dan ketika masuk dunia kerja, ia mulai bersepeda listrik mengenakan kacamata merah untuk membantu mengurangi silau.
Namun, ketika ia mengetahui bahwa mengemudi dengan kacamata bioptik diizinkan di Australia, ia langsung "terobsesi dan bertekad" untuk mendapatkan izinnya.
Ia berhasil mendapatkan SIM di tahun 2016 dan setelah memenuhi syarat, meraih mimpinya untuk mengemudi sepeda motor.
"Saya sempat mengecek dan terkejut karena ternyata cukup banyak pengemudi motor bioptik di Amerika," ujarnya.
Inilah kisah bagaimana Belinda O'Connor menjadi orang pertama di Australia yang memiliki gangguan penglihatan mendapatkan izin mengemudi sepeda motor
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
-
Kabar Australia: Sejumlah Hal yang Berubah di Negeri Kangguru pada 2025
Jumat, 03 Januari 2025 – 23:56 WIB -
Universitas Australia Akan Jadi yang Pertama Gunakan AI di Asia Pasifik
Jumat, 27 Desember 2024 – 23:48 WIB -
Dunia Hari Ini: Dua Negara Bagian di Australia Berlakukan Larangan Menyalakan Api
Kamis, 26 Desember 2024 – 23:12 WIB
- ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Etihad Batal Lepas Landas di Melbourne karena Gangguan Teknis
Senin, 06 Januari 2025 – 23:23 WIB - ABC Indonesia
Kabar Australia: Sejumlah Hal yang Berubah di Negeri Kangguru pada 2025
Jumat, 03 Januari 2025 – 23:56 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Mantan Menhan Israel Mengundurkan Diri dari Parlemen
Kamis, 02 Januari 2025 – 23:29 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Pemerintah Korea Selatan Perintahkan Periksa Semua Sistem Pesawat
Selasa, 31 Desember 2024 – 23:41 WIB
- Dahlan Iskan
Kehilangan Bulan
Selasa, 07 Januari 2025 – 06:49 WIB - Humaniora
Sedikit Banget Formasi PPPK 2024 Tahap 2, Ya Ampun
Selasa, 07 Januari 2025 – 09:02 WIB - Humaniora
5 Berita Terpopuler: Kelulusan PPPK Guru Sudah, tetapi Paruh Waktu Belum Jelas, Save R2 Honorer K2 Menggema
Selasa, 07 Januari 2025 – 06:33 WIB - Jogja Terkini
Jadwal KRL Jogja-Solo, Selasa 7 Januari 2025
Selasa, 07 Januari 2025 – 06:49 WIB - Humaniora
Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Diperpanjang Lagi, Bu Rini Sampai Libatkan Kemendagri
Selasa, 07 Januari 2025 – 08:23 WIB