Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Inilah 4 Asuransi Mobil yang Direkomendasikan

Selasa, 05 April 2022 – 12:52 WIB
Inilah 4 Asuransi Mobil yang Direkomendasikan - JPNN.COM
Lifepal merekomendasikan empat asuransi mobil sebagai solusi perlindungan terhadap kendaraan Anda. Foto ilustrasi: Lifepal

Asuransi mobil tugu pratama menawarkan pilihan produk asuransi mobil All Risk yang menanggung segala jenis kerusakan dan produk asuransi TLO (Total Loss Only) yang menanggung kerusakan total saja. Asuransi ini memiliki dua pilihan produk yang bisa dipilih sesuai dengan kebutuhan.

Produk asuransi Manfaat yang diberikan
T Drive Jaminan atas kerusakan dan kehilangan yang bisa di klaim online
T Ride Proteksi finansial dari kerusakan di atas 75 persen dan kehilangan

3. Asuransi Mobil Sinar Mas

Asuransi sinar mas adalah perusahaan asuransi umum yang banyak diminati karena menawarkan banyak pilihan polis.

Salah satu produk unggulan perusahaan ini adalah asuransi mobil yang memiliki mitra bengkel yang tersebar luas dan menanggung mobil tua hingga usia 12 tahun.

Asuransi mobil Sinar Mas memiliki dua kategori produk berdasarkan risiko yang ditanggung.

Produk asuransi Manfaat yang diberikan
Asuransi mobil all risk Jaminan atas segala risiko kerugian baik kerusakan sedang maupun kerusakan parah
Asuransi mobil TLO Jaminan atas risiko dengan kerugian total atau lebih dari 75 persen harga mobil tersebut

4. Asuransi Mobil Autocillin

Autocillin adalah salah satu polis asuransi mobil yang dimiliki oleh Asuransi Adira. Asuransi ini menawarkan produk asuransi All Risk dan TLO dengan salah satu polis unggulan yang dimiliki adalah garansi seumur hidup untuk perbaikan cat mobil sesuai ketentuan polis.

Produk Asuransi

Ada empat asuransi mobil yang direkomendasikan untuk solusi masalah kerusakan kendaraan Anda

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News