Instruksi Ade Yasin: Warung di Rest Area Puncak Bogor Dirobohkan
Rabu, 15 Juli 2020 – 09:18 WIB
Beberapa lokasi wisata dadakan itu, menurutnya seperti perkebunan teh dan jajanan di pinggir jalan. Kini ia tengah mengkaji antisipasi penularan COVID-19 di lokasi-lokasi tersebut.
"Kami lagi kaji dengan Pak Kadis Pariwisata, untuk memberikan wastaple-wastaple, disebar sehingga mereka paham menerapkan protokol kesehatan," katanya. (antara/jpnn)