Investor Enggan Risiko Besar
Senin, 03 Oktober 2011 – 00:22 WIB
JAKARTA - Penyelesaian proyek listrik panas bumi yang ditargetkan sebesar 3.967 MW pada 2014 yang ditetapkan dalam program percepatan 10.000 MW tahap II diramalkan bakal sulit terealisasi. PT PLN memprediksi realisasi penggunaan dari panas bumi ini hanya sekitar 1.200 MW. Persoalannya, investor enggan menanggung risiko yang besar. "Proyek panas bumi 3.967 MW pada 2014 itu sulit terealisasi. Yang agak riil 2.200 MW, tetapi kalau yang sangat realistis bisa selesai sampai 2014 itu hanya 1.200 MW," kata Direktur Utama PLN Dahlan Iskan di Jakarta akhir pekan lalu.
Dahlan menyebutkan, investor harus merogoh kocek sekitar Rp 75 miliar untuk mengebor sumur yang belum tentu ada kandungan panas buminya. "Investor tidak mau mulai mengebor karena risikonya besar," ujarnya.
Maka, pihaknya menyarankan agar ada garansi bagi para investor yang ingin mengembangkan panas bumi di Indonesia. Pemerintah bisa saja, menggunakan dana bergulir yang disediakan dalam APBN sebesar Rp 1,2 triliun untuk menutupi risiko dari kegagalan saat eksplorasi.
JAKARTA - Penyelesaian proyek listrik panas bumi yang ditargetkan sebesar 3.967 MW pada 2014 yang ditetapkan dalam program percepatan 10.000 MW tahap
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Rumah Jokowi di Solo jadi Serbuan Warga Saat Hari Libur
-
Menteri Rosan Targetkan Investasi Rp13.032 Triliun Masuk ke Indonesia
-
ASN Akan Dicoret Sebagai Penerima Bansos
-
Heboh, Nama Jokowi di Jajaran Presiden Terkorup versi OCCRP, Prabowo Bawa Kabar Baik | Reaction JPNN
-
Cak Imin Ungkap Kabar Baik bagi UMKM
BERITA LAINNYA
- Industri
Kejagung Dinilai Perlu Terbuka di Kasus Korupsi Rp 300 Triliun
Minggu, 05 Januari 2025 – 20:30 WIB - Bisnis
ASDP Maksimalkan Layanan Penyeberangan Prima pada Libur Nataru
Minggu, 05 Januari 2025 – 17:06 WIB - Pajak
Layanan SIM Keliling Hari Ini, Ada 2 Gerai, Cek di Sini Lokasinya
Minggu, 05 Januari 2025 – 09:52 WIB - Bisnis
Lewat Cara ini, PLN IP Siap Raih Peluang di Pasar Global
Minggu, 05 Januari 2025 – 08:42 WIB
BERITA TERPOPULER
- Jambi
Kabar Gembira dari Pak Andika untuk Honorer Peserta Tes PPPK 2024, Alhamdulillah
Senin, 06 Januari 2025 – 04:34 WIB - Humaniora
PPPK Paruh Waktu Belum Jelas, Dinas Berani Ambil Keputusan soal Honorer Gagal
Senin, 06 Januari 2025 – 04:07 WIB - Sepak Bola
Final Piala AFF 2024: Ada Duka di Balik Senyuman Vietnam
Senin, 06 Januari 2025 – 04:52 WIB - Destinasi
Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Senin (6/1), Lengkap!
Senin, 06 Januari 2025 – 05:55 WIB - Sepak Bola
Vietnam Juara Piala AFF 2024, Kim Sang Sik Lewati Pencapaian Shin Tae Yong
Senin, 06 Januari 2025 – 04:39 WIB