Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Istri Jenderal

Oleh Dahlan Iskan

Jumat, 03 Mei 2019 – 04:24 WIB
Istri Jenderal - JPNN.COM
Dahlan Iskan. Ilustrasi: Jawa Pos

Umur Srirasmi baru 22 tahun saat itu. Masih berstatus mahasiswi manajemen bisnis. Namun sejak mahasiswa itu sudah diminta tinggal di istana. Sebagai lady in waiting.

Pasangan ini terlihat serasi. Dua kali tersiar foto yang langka: istri raja yang masih remaja itu hanya pakai g-string. Saat menyuapi anjing kesayangan sang pangeran.

Satunya lagi tanpa pakaian sama sekali di bagian atasnya. Topless. Saat merayakan ulang tahun anjing itu juga.

Anjing itu sendiri sangat diistimewakan. Diberi gelar kebangsawanan: Pangeran Fufu. Fufu adalah namanya. Sang anjing diberi pangkat kemiliteran juga: marsekal udara.

Ternyata sesuatu kemudian terjadi. Raja Bhumibol mengirim surat ke menteri dalam negeri. Agar seluruh keluarga menantunya itu  melepaskan gelar bangsawan yang pernah diberikan.

Mengapa?

Mereka dituduh korupsi. Memanfaatkan gelar kerajaan. Mereka diadili. Tujuh orang. Dihukum antara 2 sampai 5 tahun.

Srirasmi pun diceraikan oleh Putra Mahkota. Dengan uang cerai sekitar Rp 90 miliar.

Dua kali tersiar foto yang langka: istri raja yang masih remaja itu hanya pakai g-string. Saat menyuapi anjing kesayangan sang pangeran. Satunya lagi tanpa pakaian sama sekali di bagian atasnya. Topless.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Dahlan Iskan

    Nobel Caltech

    Minggu, 09 Juni 2024 – 08:49 WIB
    Nobel Caltech - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Lama Baru

    Sabtu, 08 Juni 2024 – 07:07 WIB
    Lama Baru - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Fifth Avenue

    Kamis, 06 Juni 2024 – 07:07 WIB
    Fifth Avenue - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Hantu Pocong

    Rabu, 05 Juni 2024 – 07:26 WIB
    Hantu Pocong - JPNN.com
X Close