Jalan Negara Telan Dana Rp538 Miliar
Kamis, 28 Maret 2013 – 04:05 WIB
Ia menuturkan, kerusakan jalan negara ini sangat dirasakan pengusaha angkutan yang berpusat di Pontianak. Sebab, pemicu biaya transportasi mahal, juga berimbas terhadap biaya angkutan barang kebutuhan pokok.
Bahkan beberapa pengusaha sekarang sudah sedikit yang mau mengangkut barang melewati jalan negara ini. “Mereka merasa biaya perawatan dan perbaikan justru menjadi mahal,” ujarnya. (den)