Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Jalur Gaza Memanas, Indonesia Minta PBB Bertindak

Kamis, 15 November 2012 – 20:48 WIB
Jalur Gaza Memanas, Indonesia Minta PBB Bertindak - JPNN.COM
Selain itu pemerintah Indonesia juga menyerukan agar seluruh pihak kembali ke meja perundingan untuk mencari solusi atas konflik Palestina-Israel. Solusi harus sesuai dengan resolusi-resolusi PBB terkait.

"Indonesia berkeyakinan, kemerdekaan negara Palestina yang berdaulat yang hidup berdampingan dengan Israel,  sesuai dengan prinsip "two states solution", merupakan solusi final yang dapat menyelesaikan konflik tersebut," pungkas Marty.

Sekedar diketahui, situasi di Jalur Gaza kembali memanas setelah Israel melancarkan serangan udara pada hari Rabu (14/11) lalu. Hingga hari ini Angkatan Udara Israel masih terus membombardir wilayah berpopulasi 1,7 jiwa tersebut.

Gelombang serangan Israel telah menewaskan 15 orang termasuk di antaranya seorang petinggi militer Hamas, Ahmed al-Jabari. Setidaknya 120 orang dilaporkan terluka akibat serangan tersebut.

JAKARTA - Kondisi di Jalur Gaza, Palestina memanas menyusul serangan militer Israel. Menteri Luar Negeri (Menlu) RI Marty Natalegawa menyerukan agar

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close