Janji Kerja Speed Tinggi
Sabtu, 22 September 2012 – 07:46 WIB
Salah satu agenda besar Anda yang lain adalah membenahi birokrasi agar bersih dan profesional. Apa akan ada perombakan besar-besaran?
Kita ingin merombak sistemnya, bukan birokrasi (strukturnya). Birokrasinya itu sudah paten. Merombak sistem itu cepat.
Termasuk berkantor hanya satu jam di balai kota serta sisanya berkantor di kelurahan dan keliling kampung?