Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Jatuh Cinta dengan Pria yang Lebih Tua dan Ingin Menikahinya, 3 Hal Ini Harus Anda Pikirkan

Rabu, 06 Oktober 2021 – 08:18 WIB
Jatuh Cinta dengan Pria yang Lebih Tua dan Ingin Menikahinya, 3 Hal Ini Harus Anda Pikirkan - JPNN.COM
Pasangan. Foto : Ricardo/JPNN.com

Perbedaan budaya juga bisa memengaruhi penilaian masyarakat tentang wajar atau tidaknya jarak usia sepasang suami istri.

Oleh karena itu, bersiaplah dengan cibiran dan tatapan aneh dari orang-orang sekitar ketika kamu memutuskan menikah dengan pria lebih tua.

2. Mendominasi hubungan

Tidak mengherankan jika pria lebih memegang kendali, dari hal-hal kecil seperti menentukan tempat makan hingga hal-hal besar seperti menentukan karier pasangannya.

Sikap ini lalu sering dikaitkan dengan sifat posesif yang juga bisa menghantui hubunganmu.

Pria yang mendominasi percaya wanita harus mengikuti dan menjalankan sesuatu sesuai caranya demi kebaikan bersama.

3. Masalah begituan dan keturunan

Merencanakan kehamilan dengan pasangan laki-laki yang sudah cukup berumur memiliki risikonya tersendiri.

Ada beberapa hal yang harus dipikirkan seorang wanita jika jatuh cinta dan ingin menikahi pria yang lebih tua.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close