Jelang Idul Adha, Harga Daging Naik
Kamis, 25 Oktober 2012 – 11:11 WIB
Dirincikannya, untuk meugang lebaran Idul Adha 1433 H ini dirinya menjual daging sapi lokal atau sapi gampong dengan harga Rp. 100 ribu/Kg. Sementara untuk tulang dan daging sampingan dijual seharga Rp. 50 ribu/Kg. (tim)