Jenazah Prajurit TNI Korban Penembakan KSB Diterbangkan ke Timika
Minggu, 21 Juli 2019 – 13:31 WIB
Kejadian penembakan itu terjadi Sabtu kemarin pukul 12.45 WIT. Diduga KSB yang melakukan penyerangan berasal dari kelompok Egianus Kogoya.
BACA JUGA: PKB Sebut Lukman Menag Gagal, Wasekjen PPP: Mereka mah Begitu
KSB tersebut menyerang prajurit TNI yang mengamankan pembangunan jembatan Yuguru-Kenyam di Kabupetan Nduga.
Diduga KSB yang melakukan penyerangan berjumlah empat sampai lima orang. Penyerangan dilakukan dari semak belukar yang berjarak 300 meter dari prajurit TNI berjaga.(mg10/jpnn)