Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Jokowi Bakal ke NTT, Apa Agendanya?

Rabu, 23 Maret 2022 – 13:39 WIB
Jokowi Bakal ke NTT, Apa Agendanya? - JPNN.COM
Presiden Joko Widodo (Jokowi). Foto: Ricardo/JPNN.com

Tidak ada satu pun daerah di NTT yang berstatus hijau yakni berpravelensi stunting antara 10 hingga 20 persen. Apalagi berstatus biru untuk prevalensi stunting di bawah 10 persen.

Soe, Kabupaten Timor Tengah Selatan memiliki prevalensi stunting yang paling tinggi di Provinsi Nusa Tenggara Timur, yakni mencapai 48,3 persen menurut Studi Status Gizi Indonesia (SSGI) 2021.

Menurut data Pemerintah Kabupaten Timor Tengah Selatan pada 2020, terdapat 37.320 jiwa penduduk miskin ekstrem dari total 455.410 jiwa penduduk.

Sementara rumah tangga yang memiliki sanitasi layak baru mencapai 60,04 persen atau 69.602 rumah tangga dan menjadi penyebab masih rentannya masalah kesehatan di masyarakat.

"Kabupaten Timor Tengah Selatan tidak bisa berjuang sendiri, butuh kolaborasi dan konvergensi semua pemangku kepentingan," kata Kepala BKKBN dr. Hasto Wardoyo. (mcr2/jpnn)


Presiden Jokowi bakal berkunjung selama dua hari ke Nusa Tenggara Timur, 23-24 Maret 2022.

Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Meylinda Putri Yani Mukin

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close