Jumlah Formasi PPPK 2023 Jauh dari Kebutuhan, Salah Pemda? Lihat Data Ini, Ternyata
Senin, 07 Agustus 2023 – 09:57 WIB
Jumlah honorer guru 731.524.
Jumlah usulan pemda formasi PPPK Guru 2023 sebanyak 299.589.
Jumlah formasi PPPK Guru 2023 ditetapan sebanyak 296.084.
Data Teknis
Jumlah kebutuhan PPPK Teknis 2023 sebanyak 35.629.
Jumlah honorer tenaga teknis 609.255 orang.
Jumlah usulan pemda formasi PPPK teknis 2023 sebanyak 65.931.
Formasi PPPK Teknis 2023 ditetapkan mencapai 42.826.
Data Nakes
Jumlah kebutuhan PPPK Nakes 2023 sebanyak 327.542