Jutaan Warga dan Turis di Filipina Mengungsi Karena Hagupit
Sabtu, 06 Desember 2014 – 06:42 WIB
Di tempat terpisah, Presiden Filipina Benigno Aquino bertemu dengan kepala badan penanganan bencana kemarin. Dia meminta agar pasokan makanan segera dikirimkan ke wilayah-wilayah yang terimbas topan Hagupit tersebut. Termasuk mengirimkan tentara militer dan polisi untuk menghindari penjarahan dan kekacauan pasca bencana nanti. (AFP/Reuters/BBC/sha/c14/ami)