Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kadispora Terjaring Razia Saat Sarapan

Rabu, 17 April 2013 – 08:50 WIB
Kadispora Terjaring Razia Saat Sarapan - JPNN.COM
Kepala BKD Pekanbaru, Hermanius sendiri tak merinci nama-nama PNS yang terjaring oleh tim. Dikatakan dia jika pegawai yang terjaring razia diantaran berasal dari Badan Lingkungan Hidup Kota Pekanbaru, pegawai Dispenda dan Pegawai Kantor Camat Limapuluh.

 "Hari ini kita fokuskan razia untuk arah timur, besok kemungkinan akan kita lanjutkan ke wilayah Barat dan Utara. Namun pastinya kegiatan ini tak lain untuk mendisiplinkan PNS," ungkap Hermanius kepada Riau Pos.

Berdasarkan data BKD, total sebanyak 8 PNS dilingkungan Pemko Pekanbaru terjaring razia yang dilakukan tim satu hari itu di sejumlah kedai kopi di Pekanbaru.

Terkait sanksi bagi  PNS yang terjaring razia lanjut Hermanius akan dikenakan sangsi PP 53 tahun 2010 tentang Disiplin PNS. 

PEKANBARU - Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Pekanbaru A Mius terjaring oleh tim pengawas kedisiplinan PNS Badan Kepegawaian Daerah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News