Kaget dengan Isu Miring, Azizah Salsha Beri Klarifikasi Penting
Rabu, 25 September 2024 – 20:02 WIB
![Kaget dengan Isu Miring, Azizah Salsha Beri Klarifikasi Penting Kaget dengan Isu Miring, Azizah Salsha Beri Klarifikasi Penting - JPNN.COM](https://image.jpnn.com/resize/570x380-80/arsip/normal/2024/09/25/azizah-salsha-kedua-dari-kanan-di-kawasan-kebayoran-baru-t5ti.jpg)
Azizah Salsha (kedua dari kanan) di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (25/9). Foto: Firda Junita/JPNN.com
Tak hanya Arhan, keluarga dan teman-temannya pun memberikan support kepada perempuan 21 tahun tersebut. Hal itu pun membuat Zize tak terlalu merasa sedih.
"Alhamdulillah sangat supportif ya keluarga dan teman teman saya, jadi saya tidak terlalu merasa sedih atau terpuruk sekali atas kejadian yang sudah terjadi," kata Azizah Salsha. (mcr7/jpnn)