Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

KAI Uji Coba Kereta Wisata di Sumbar

Rabu, 19 November 2008 – 23:29 WIB
KAI Uji Coba Kereta Wisata di Sumbar - JPNN.COM
"Guna percepatan uji coba dan operasional kereta api wisata itu, Departemen Perhubungan sudah mengucurkan dana awal sebesar Rp6,7 milyar untuk perbaikan bantalan rel, jembatan, stasiun dan berbagai fasilitas lainnya," kata Sony Julison Arifin.

Sementara dalam APBN 2009 mendatang, Departemen Perhubungan juga sudah mengalokasikan dana sebanyak Rp50 miliar untuk tambahan gerbong dan lokomotif baru, ujarnya.

 

Dalam pertemuan yang sama, Kadivre KAI Sumbar Husein Nurrony menegaskan saat ini pihaknya mendatangkan beberapa kontraktor dari Pulau Jawa yang ahli dan berpengalaman dalam mengerjakan sarana dan prasarana perkerata-apian.

 

Dalam waktu dua minggu ke depan, lanjutnya, PT KAI Divre Sumbar sudah harus memasuki Uji Kelayakan 5 gerbong (daresi) yang akan melintasi daerah rel bergigi antara Kayutanam - Padang Panjang - Batu Tebal.

 

 JAKARTA - PT Kereta Api Indonesia (KAI) akan melakukan uji coba Kereta Api Wisata di Sumatera Barat pada 20 Desember 2008 mendatang. Uji coba

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA