Sebagai catatan, dari delapan kontestan perempat final Europa League musim ini, hanya Porto yang pernah meraih prestasi tertinggi alias juara. Dragoes - sebutan Porto - berjaya pada edisi 2003. Kala itu, Porto yang masih ditangani Jose Mourinho sukses mengalahkan Glasgow Celtic 3-2 di Estadio Ramon Sanchez Pizjuan, Seville.(dns/ito/jpnn)
NYON - Kiprah klub Portugal di Europa League musim ini layak diacungi jempol. Tiga klub Portugal berhasil menembus babak perempat final. Yakni, FC