Kapal Terbalik di Pasaman Barat, 12 Penumpang Selamat
Jumat, 26 Oktober 2018 – 20:51 WIB
Ditambahkan, saat diketahui ada perahu kapal yang tenggelam, pihaknya sedang mendata dampak banjir di Kabupaten Pasbar. Kemudian begitu mengetahui peristiwa itu petugas BPBD dan SAR, Polri/TNI dan masyarakat sekitar langsung ke lokasi untuk membantu korban, termasuk mengevakuasi korban dan kapal tersebut.
"Mengenai jembatan yang putus di Tanjungpangkal itu sedang kami buat pengajuan anggarannya bersama Dinas PUPR Pasbar dan lainnya untuk diajukan pembangunan jembatan ke Pemprov Sumbar dan pusat. Semoga jembatan itu bisa dibangun secepatnya agar masyarakat bisa beraktivitas seperti biasa," sebutnya.(roy)