Kejar Cucu, Nenek Tewas Tertabrak Motor
Jumat, 18 Oktober 2013 – 05:32 WIB
SementaraKhomar membantah mengendarai motor dalam kondisi ngebut. Versinya, motor melaju santai. Hanya saja saat itu ia terkejut dan tidak lagi bisa menghindar lantaran nenak yang sudah hampir tiba di pinggir jalan tiba-tiba berbalik arah kembali menyeberang.
"Itupun tidak kena langsung dari depan. Yang saya rasakan tubuhnya menabrak samping motor. Kakinya terkena handle rem, mungkin karena itu juga kakinya patah," ujar Khomarudin saat dibawa Polisi ke Mapolres BU.(qia/jpnn)