Koordinator Beasiswa Unggulan Abe Susanto mengatakan, program Beasiswa Unggulan yang diselenggarakan sejak 2006 sampai saat ini telah membiaya sebanyak 8.059 mahasiswa baik di dalam maupun luar negeri senilai Rp 550 miliar. Pada tahun ini, anggaran beasiswa unggulan melalui Anggaran dan Pendapatan Belanja Negarai (APBN) sebanyak Rp 112 miliar untuk 2.500 mahasiswa. "Jumlahnya meningkat menjadi Rp 139 miliar setelah APBN Perubahan," katanya. (cha/jpnn)
JAKARTA - Kementerian Pendidikan Nasional (Kemdiknas) memberikan beasiswa bagi pegawai di lingkungan Kemdiknas melalui program Beasiswa Unggulan.