Kemendes PDTT Raih Predikat Sangat Memuaskan dalam Pengawasan Kearsipan
Rabu, 26 Februari 2020 – 14:21 WIB

Sekjen Kemendes PDTT Anwar Sanusi menerima piagam penghargaan Penganugerahan pengawasan kearsipan 2019, dengan katagori sangat memuaskan. Surakarta, Rabu (26/2). Foto: Angga/Kemendes PDTT
"Mudah-mudahan ini menjadi modal yang baik untuk terus berkreasi dan berkarya dalam bidang kearsipan," pungkas Sekjen Anwar Sanusi. (ikl/jpnn)