Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kemenperin: PT Sritex Membawa Angin Segar di Tengah Pandemi

Kamis, 10 Februari 2022 – 21:40 WIB
Kemenperin: PT Sritex Membawa Angin Segar di Tengah Pandemi - JPNN.COM
Impor tekstil. ILUSTRASI. Foto: Humas Bea Cukai

Menurut Agus, efek dari keberhasilan Sritex berdamai dengan kreditur berdampak positif lebih luas.

"Dengan selesainya proses restrukturisasi (Sritex), industri TPT pantas disebut sebagai sunrise industry, bukan sunset. Didukung lagi dengan kebijakan yang dapat menjadi stimulus bagi perusahaan," ujarnya.

Asosiasi Pertekstilan Indonesia (API) juga merespons positif pencapaian Sritex.

Komitmen investasi para pengusaha menunjukkan keyakinan terhadap sektor tekstil, dan dukungan dari sektor perbankan.

"Titik balik Industri TPT di tahun 2022 akan ditandai dengan meningkatnya investasi di industri tekstil yang bisa mencapai USD 900 juta dalam periode 2022-2023," ucap Ketua API, Jemmy Kartiwa Sastraatmaja.(chi/jpnn)

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mengapresiasi langkah PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex), yang sukses merampungkan restrukturisasi dengan kreditur, hingga homologasi.

Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News