Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kemnaker Bentuk Tim Substansi G20 EWG 2024, Ini Harapan Sekjen Anwar Sanusi

Selasa, 20 Februari 2024 – 10:20 WIB
Kemnaker Bentuk Tim Substansi G20 EWG 2024, Ini Harapan Sekjen Anwar Sanusi - JPNN.COM
Sekretaris Jenderal Kementerian Ketenagakerjaan Anwar Sanusi (kanan) saat membuka rapat koordinasi penyusunan bahan posisi Pemerintah RI dan penyelenggaraan pertemuan the 1st G20 EWG Presidensi Brasil 2024 di Jakarta, Senin (19/2). Foto: Dokumentasi Humas Kemnaker

Sementara itu, Kepala Biro Kerja Sama Kemnaker M. Arif Hidayat mengatakan Kemnaker selaku focal point akan berupaya pula menyuarakan isu-isu kemanusian dunia seperti yang menimpa rakyat Palestina dalam perhelatan G20 EWG Meeting 2024.

Berikut jadwal penyelenggaraan G20 EWG meetings 2024:

1. G20 EWG I, 20 Februari 2024 secara virtual.

2. G20 EWG II, 27-28 Maret 2024 di Brasilia, Brasil.

3. G20 EWG III, 29-31 Mei 2024 di Jenewa, Swiss.

4. G20 EWG IV, 23-24 Juli 2024 di Fortaleza, Brasil.

5. G20 Labour Employment Ministers’ Meeting (LEMM), 25-26 Juli 2024 di Fortaleza, Brasil. (mrk/jpnn)

Sekjen Kemnaker Anwar Sanusi menyampaikan sejumlah harapan dengan terbentuknya Tim Substansi G20 EWG 2024

Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close