Kenny Janjikan Bintang dan Stadion
Rabu, 04 Agustus 2010 – 07:11 WIB
Tujuannya, tentu saja agar Liverpool masih memiliki sisa waktu untuk berburu pemain bintang sebelum ditutupnya bursa transfer per 31 Agustus nanti. "Seorang Lionel Messi sekalipun, Kenny Huang siap mengupayakannya apabila memang memungkinkan untuk dibeli. Pemain manapun asalkan membuat tim semakin tangguh," kata sebuah sumber di internal Liverpool, seperti dikutip Daily Mail.
"Kenny memang berharap di musim pertamanya di Liverpool, dia sudah bisa melihat klubnya memenangi sesuatu," tambah sumber itu.