Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Kesusahan Cari Pekerja Lokal, Perkebunan Adat Aborijin Pekerjakan Backpacker

Jumat, 13 Mei 2016 – 21:00 WIB
Kesusahan Cari Pekerja Lokal, Perkebunan Adat Aborijin Pekerjakan Backpacker - JPNN.COM

Kesusahan Cari Pekerja Lokal, Perkebunan Adat Aborijin Pekerjakan Backpacker
Memanen semangka di perkebunan Desert Springs butuh kerja keras. (Foto: Landline)

Berkebun untuk masa depan di wilayah pedalaman

Warga Alekarenge bernama Arana Rice mengatakan, perkebunan ini adalah mimpi yang jadi kenyataan untuk masyarakat setempat.

"Ini adalah masa depan bagi anak-anak kita dan anak-anak mereka," katanya.

Walau peternakan telah menciptakan kesejahteraan bagi warga Alekarenge, tak satu pun dari 500 orang atau lebih yang hidup di tengah masyarakat di sana bekerja penuh waktu.

"Kami punya banyak orang yang datang dan bekerja di sini berasal dari masyarakat. Pada tahap ini mereka masih datang dan pergi,” tutur Paul.

"Ini masih ide baru dan mereka masih terbiasa dengan ide berkebun semangka," ungkapnya.

Sesepuh Alekarenge, Mark Brown, mengatakan, ia mendorong penduduk setempat untuk tetap bertahan dengan pekerjaan mereka.

Dari tanah kosong ke kebun anggur hijau yang subur, masyarakat pedalaman di Wilayah Utara Australia, kini, tengah mengalami transformasi berkat perkebunan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close