Ketika Anjing Kintamani Resmi Jadi Ras Anjing Indonesia Pertama
Fisik Istimewa, Dibanderol Rp 25 JutaSelasa, 28 Februari 2012 – 00:08 WIB
Ras anjing kintamani kini layak disejajarkan dengan anjing-anjing kondang macam herder atau rottweiler. Pamor anjing kintamani meningkat setelah dikukuhkan sebagai ras anjing Indonesia di Asian Kennel Union (AKU).
KETUT ARI TEJA, Bali
ADALAH drh. Pudji Raharjo, sosok di balik dikukuhkannya anjing kintamani sebagai trah atau ras anjing pertama Indonesia oleh AKU. Momen istimewa itu lahir dalam forum AKU di Filipina pada 23 Februari lalu. "Ini kebanggaan Indonesia," kata Pudji yang menjabat ketua Bidang Litbang Himpunan Trah Anjing Kintamani Bali (HTAKB) kepada Radar Bali (JPNN Group) Minggu (26/2).
KETUT ARI TEJA, Bali
Pengakuan dari AKU itu tak lepas dari beberapa keistimewaan yang ada pada anjing kintamani. Pudji mengungkapkan, anjing kintamani berbeda dari ras anjing lainnya di dunia. Selain itu, anjing kintamani mampu menunjukkan keasliannya. Yakni, berasal dari Desa Sukawana dan Paketan.
"Meski kemudian tersebar ke seluruh Bali, Indonesia, dan bahkan luar negeri, itu karena manusia yang menyebarkan. Aslinya memang Sukawana dan Paketan," ungkapnya.
Ras anjing kintamani kini layak disejajarkan dengan anjing-anjing kondang macam herder atau rottweiler. Pamor anjing kintamani meningkat setelah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
-
Ketua MPR Sebut 3,33 Juta Penduduk Indonesia Terpapar Narkoba
-
Shanju Bagikan Manfaat Sentuhan Lembut untuk Anak-anak
-
Tiga Ratu Dunia Meriahkan Grand Final Miss Teen Beauty Indonesia dan Indonesian Stars Search 2024
-
Menjelang Perayaan Natal, Discovery Ancol Persembahkan Chrismast Tree Lighting
BERITA LAINNYA
- Features
Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
Kamis, 19 September 2024 – 17:47 WIB - Features
AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
Jumat, 13 September 2024 – 16:16 WIB - Features
Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
Rabu, 28 Agustus 2024 – 10:35 WIB - Features
Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408
Minggu, 18 Agustus 2024 – 16:24 WIB
BERITA TERPOPULER
- Riau
Dor! Mulyono Ditembak Tim Polda Riau, Dia Bawa Sabu-Sabu Senilai Rp 30 Miliar
Selasa, 26 November 2024 – 12:03 WIB - Hukum
Menag Dikirimi Sejumlah Barang Berharga oleh Orang Misterius
Selasa, 26 November 2024 – 13:48 WIB - Investasi
Strategi Telkom Memperbaiki Harga Saham TLKM
Selasa, 26 November 2024 – 11:53 WIB - Jateng Terkini
Soal Penembakan Pelajar SMK di Semarang, Polisi Bilang Begini
Selasa, 26 November 2024 – 15:10 WIB - Nasional
Polda Riau Sita 30 Kg Sabu-Sabu, Irjen Iqbal Ancam Jerat Hukuman Mati Bandar Narkoba
Selasa, 26 November 2024 – 12:12 WIB