Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Ketika Model-Model Impor Mewarnai Panggung Catwalk Indonesia

Sepekan, Simona Tampil di 20 Fashion Show

Jumat, 14 Desember 2012 – 01:01 WIB
Ketika Model-Model Impor Mewarnai Panggung Catwalk Indonesia - JPNN.COM
Simona Travnickova, salah seorang model asing yang tampil di JFW bulan lalu. Foto: -dok simona-
Dunia fashion tanah air kebanjiran model-model asing. Mereka mewarnai panggung-panggung catwalk Indonesia. Agensi-agensi model pun bermunculan dan meraup untung dari bisnis fashion tersebut.

 

 M. DINARSA KURNIAWAN, Jakarta

 

SIMONA Travnickova tampak anggun dalam balutan gaun rancangan Sebastian Gunawan pada hari penutupan Jakarta Fashion Week (JFW) 2013 di Plaza Senayan, Jakarta, bulan lalu. Model asal Republik Ceko itu begitu menikmati pergelaran terakhirnya dalam event tahunan yang menampilkan ratusan busana rancangan terbaru para desainer kenamaan Indonesia tersebut.

 

"Melelahkan kerja di acara seperti JFW. Tapi, juga menyenangkan karena bisa mendapat banyak uang dalam waktu singkat," terang pemilik tinggi badan 178 cm itu kala ditemui di sebuah kafe di Epicentrum Walk, Kuningan, Jakarta Selatan, pekan lalu.

Dunia fashion tanah air kebanjiran model-model asing. Mereka mewarnai panggung-panggung catwalk Indonesia. Agensi-agensi model pun bermunculan dan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News