Ketua Pelaksana Peparpenas 2023 Sebut Banyak Atlet Muda Potensial
Selasa, 01 Agustus 2023 – 18:57 WIB
jpnn.com - Bibit-bibit atlet di Pekan Olahraga Paralympic Pelajar Nasional (Peparpenas) dari cabor atletik dan boccia bermunculan.
“Mereka harus bersaing dengan seniornya di Sekolah Menengah Atas (SMA). Ini artinya mereka masih ada dua kali ikut Peparpenas untuk mengukir prestasi lebih baik lagi ke depannya,” ungkap Isnanta dalam rilis tertulis.