Ketum PBNU Minta Capres-Cawapres tidak Mengatasnamakan NU di Pilpres 2024
Sabtu, 02 September 2023 – 17:04 WIB

Ketua Umum PBNU KH Yahya Cholil Staquf di Kantor PBNU, Jakarta, Sabtu (2/9/2023). (ANTARA/HO-Lembaga Infokom dan Publikasi PBNU)
Dia juga memastikan bahwa keputusan Muktamar NU, sebagai lembaga tidak akan ikut dukung mendukung dan juga tak akan jadi kompetitor dalam politik. (antara/jpnn)