Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

King Kobra Masuk ke Rumah Warga di Pacitan

Rabu, 31 Mei 2023 – 20:11 WIB
King Kobra Masuk ke Rumah Warga di Pacitan - JPNN.COM
Tim Damkar Kabupaten Pacitan mengevakuasi ular king kobra (Ophiophagus hannah) dari rumah warga di Desa Sukoharjo, Pacitan, Selasa (30/5/2023) (FOTO ANTARA/HO - Damkar Pacitan)

Pamuji baru mengetahuinya usai pulang dari acara keluarga bersama istri dan anaknya.

"Kami imbau warga tetap hati-hati. Terlebih warga yang rumahnya di sekitar persawahan. Hari-hari ini ular kobra sering muncul di Pacitan," demikian Sugito. (antara/jpnn)


Ular berbisa jenis king kobra masuk ke rumah seorang warga di Kecamatan/Kabupaten Pacitan, Jawa Timur.

Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News